PROPOSAL
BULAN BAHASA
1-2
oktober 2012
@RT
and CREATIVITY
Nama Anggota :
1.
Anastasia Maya
2.
Desy Wiriyanty
3.
Eva Setiawati
4.
Vivi Indriyanty
5.
Adi Prasetya
6.
Rukun Fahrizal
7. Rizky
Pambudy
Kelas : XI IPA 1 dan
XI IPA 5
PERPUSTAKAAN
VIRETA
Gelam
Jaya Blok AE No. 8-9
TANGERANG-BANTEN
.
A. LATAR BELAKANG
Perjalanan sejarah bahasa Indonesia dapat
ditelusuri dari dicetuskannya Sumpah Pemuda pada Oktober 1928. Salah satu bunyi
butir Sumpah Pemuda ialah Menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia. Dari
butir itulah tercermin tekad politik pemuda Indonesia untuk memulai tonggak
sejarah bangsa Indonesia di masa mendatang, khususnya dalam penggunaan bahasa
Indonesia. Oleh karena itu, sejak tahun 1980 pemerintah menetapkan bulan
Oktober sebagai Bulan Bahasa. Kemudian, karena sastra merupakan aspek yang
tidak dapat dipisahkan dari bahasa, sejak tahun 1989 nama Bulan Bahasa diubah
menjadi Bulan Bahasa dan Sastra.
Perpustakaan vireta bekerja sama
dengan kompas-gramedia akan mengadakan perlombaan serta pentas seni dalam
rangka memperingati BULAN BAHASA.Hal ini dilakukan dengan dasar untuk mencari
bibit baru dalam dunia kesastraan. Perlombaan yang akan dilaksanakan berkaitan
dengan sastra antara lain : lomba membuat cerpen, lomba membaca puisi, lomba
mendongeng, lomba pidato, lomba membuat mading.
Atas dasar itulah kami merasa
perlu untuk mengadakan perlombaan serta pentas seni untuk memperingati bulan
bahasa yang bertajuk @rt dan creativity, dengan harapan memunculkan bibit baru yang
bermutu dalam dunia sastra.
B. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan
dari kegiatan ini adalah :
v Memunculkan
bibit baru yang bermutu dalam dunia sastra.
v Mengasah
kreativitas siswa.
v Mendekatkan
siswa dalam dunia sastra.
C. PESERTA KEGIATAN
Peserta
kegiatan adalah siswa – siswi SMA negri di Tangerang yang berjumlah 15 sekolah
dengan masing – masing sekolah mengrimkan 5 orang wakil untuk mengikuti
perlombaan.
Sedangkan untuk
acara pentas seni kami membatasi hanya 20 orangperwakilan untuk setiap sekolah.
Dan kami menyediakan 50 tiket untuk setiap orang yang berminat.
D. PELAKSANAAN KEGIATAN
1.
Waktu dan Tempat
Acara ini akan dilaksanakan pada
tanggal 1 – 2 oktober 2012 di Aula Perpustakaan VIRETA di mulai pukul 09.00 –
16.00 dengan alokasi waktu 1 jam untuk acara makan siang.
2.
Penyelenggaraan
Pada tanggal 1 oktober 2012, 5
orang perwakilan dar 15 sekolah mengikuti perlombaan pada ruang khusus. Dan
pada tanggal 02 oktober 2012 akan dilaksanakn pentas seni unutk menampilkan hasil
dari perlombaan yang akan di selingi bintang tamu “ Gamaliel “ dan acara
berbincang dengan “ Esti Kinasih “. Durasi waktu pentas seni 6 jam yakni dari
pukul 09.00.
3.
Peralatan yang Dibutuhkan
Ø Sound system
Ø Panggung
ukuran sedang
Ø Mic /
pengeras suara
Ø Kursi lipat
untuk 200 orang
4.
Susunan Kepanitiaan
·
Penanggung Jawab : Kepala Perpustakaan dan Kelompok KOMPAS
GRAMEDIA.
·
Ketua Panitia : Anastasia Maya Widya Eka Putri
·
Wakil Ketua : Desy Wiriyanty
·
Sekertaris I : Eva Setiawaty
·
Sekertaris
II : Niar Olan
·
Bendahara I : Azizah
Nurmaylis
·
Bendahara
II : Selena Monica
·
Sie. Acara : Adi Prasetya
·
Sie. Keamanan : Rukun Fahrizal dan POLRES TANGERANG
·
Sie. Peralatan : Geovanny dan Agus
·
Sie. Konsumsi : Rizky Pambudi
·
Sie. Dokumentasi : Vivi dan Petra
E. BIAYA
Untuk
melaksanakan kegiatan ini, dibutuhkan biaya sebagai berikut :
1)
Pengeluaran Biaya
·
Panggung + soundsystem Rp. 5.000.000
·
Gamaliel Rp.
4.000.000
·
Hadiah + Sertifikat
Juara
I 5 x @1.200.000 Rp. 6.000.000
(piala,
sertifikat,uang tunai,bingkisan sponsor)
Juara
II 5x@950.000 Rp. 4.750.000
(piala,
sertifikat,uang tunai,bingkisan sponsor)
Juara
III 5x@700.000 Rp.3.500.000
(piala,
sertifikat,uang tunai,bingkisan sponsor)
+
Rp.23.250.000
·
Konsumsi
Peserta
200 x 10.000 Rp.200.000
Juri
15 x 15.000 Rp. 125.000
Panitia
20 x 8000 Rp. 160.000
Keamanan 30 x 8000 R
p.240.000
Bintang
tamu 4 x 25000 Rp.100.000
+
Rp.825.000
·
Biaya tidak terduga Rp. 825.000
Total Keseluruhan biaya yang
dikeluarkan Rp. 24.900.000
2)
Pemasukkan Biaya
·
Pihak Sponsor Utama 75% Rp.18.675.000
(kompas
gramedia) total biaya
·
Tiket ( 50 lembar @10.000) Rp.500.000
+
Rp.19.175.000
3)
Biaya yang Dibutuhkan = 24.900.000 – 19.175.000
= 4.825.000
F. PERATURAN SPONSOR
v SPONSOR
UTAMA (75% dari total pembiayaan)
·
Berhak membuka stand
·
Berhak memasang spanduk, poster, selebaran
disekitar tempat acara.
·
Nama perusahaan akan disebutkan dalam setiap acara
dan produk yang akan dijual akan dipromosikan ( dalam 4 sesi)
·
Logo perusahaan yang tercantum di papan banner dan
buku acara.
v SPONSOR
PENDAMPING ( 25% dari total pembiayaan)
·
Berhak membuka stand
·
Berhak memasang poster / logo disekitar tempat
acara
·
Nama perusahaan akan disebutkan dalam acara dan
produknya akan dipromosikan ( dalam 2 sesi)
G. PERATURAN BINTANG TAMU
Bintang tamu
yang dihadirkan ialah GAMMALIEL (penyanyi) dan ESTI KINASIH (penulis).
I.
ESTI KINASIH
Merupakan
bintang tamu yang dihadirkan oleh pihak sponsoryakni pihak Kompas-Gramedia.
·
Kewajiban Esti
Kinasih
Sebagai pembicara acara dialog dengan peserta
kegiatan serta sharing pengalamandalam dunia sastra.
·
Hak yang Diterima Esti Kinasih
Ø Membuka
stand yang berisi buku – buku Esti Kinasih
Ø Mendapatkan
pelayanan dan keamanan
II.
GAMMALIEL
Meruapakan
bintang tamu yang dihadirkan oleh pihak perpustakaan VIRETA.
·
Kewajiban Gammaliel
Ø Menghibur
peserta dengan menyanyikan lagu
·
Hak yang Diterima Gammaliel
Ø Mendapatkan
pelayanan dan keamanan
Peraturan
bintang tamu telah tercantum dalam surat perjanjian atau surat kesepakatan
bersama. Bintang tamu telah terikat kontrak, dan apabila tidak hadir maka akan
dikenakan denda sesuai dengan yang tercantum dalam surat perjanjian.
Demikian proposal kegiatan ini kami
susun, dengan harapan semua kegiatan dapat dilaksanakan sesuai rencana. Oleh
karena itu, kami sangat mengharapkan bantuan dan kerja sama dari semua pihak.
Semoga Acara ini lancar tida ada halangannya amin.
Kepala Perpustakaan Ketua
Panitia
Mengetahui
Kompas
- Gramedia